Perancangan Motion Graphic Media Promosi FDSK Universitas Mercubuana

Christthian Tridharma Kusuma |
42317210057
Karya ini menceritakan tentang keinginan anak kepada orang tua untuk masuk kuliah yang diinginkan oleh anaknya dan menceritakan tentang FDSK Mercubuana. Pada Konsep Tugas Akhir ini memadukan video dengan Motion Graphic dengan unsur Flat Design.

PENDAHULUAN

INTEPRETASI JUDUL
Perancangan Motion Graphic Media Promosi FDSK Mercubuana adalah karya untuk mempromosikan FDSK Mercubuana agar lebih dikenal oleh masyarakat luas dan calon mahasiswa yang ingin jurusan dibidang desain.
MASALAH DESAIN
Kurangnya media promosi dalam mempromosikan tentang FDSK Mercubuana
TUJUAN DESAIN
Untuk Mempromosikan Fakultas Desain Seni Kreatif ( FDSK ) dan untuk menginformasikan kepada masyarakat bahwa di Universitas Mercubuana ada fakultas tentang Desain & Seni Kreatif.
MANFAAT DESAIN
Karya ini diharapkan bisa membantu meningkatkan jumlah mahasiswa fakultas Desain Seni Kreatif Universitas Mercubuana dan menjadi media informasi tentang FDSK Mercubuana.
[post-views]
VIEW

Christthian Tridharma Kusuma

42317210057

[wp_ulike]

0 Comments